Potret peserta Aksi “Yang Patah Masa Depan, Yang Hilang Keadilan Lingkungan Bagi Antar Generasi” pada Senin, 5 Juni 2023 di depan pelataran Gedung Sate (Candra Okta Ahmadi/JUMPAONLINE)

Bandung, Jumpaonline – Walhi Jawa Barat menyelenggarakan aksi bertema “Yang Patah Masa Depan, Yang Hilang Keadilan Lingkungan Bagi Antar Generasi”, bertempat di depan pelataran Gedung Sate pada Senin, 5 Juni 2023. Aksi ini guna memperingati hari lingkungan hidup sedunia dan ajang untuk menyuarakan keresahan masyarakat terhadap isu-isu lingkungan saat ini.

Rahma, Moderator Aksi, menyampaikan, salah satu poin penting yang menjadi pembahasan utama sekaligus daya tarik anak muda pada aksi kali ini yaitu mengenai isu plastik dan sampah. Ia mengungkapkan keresahannya terkait meningkatnya limbah plastik yang seharusnya menjadi tanggung jawab produsen, namun dilimpahkan ke konsumen untuk mengolah sampah tersebut.

“Jadi diskusi kita hari ini akan membahas isu lingkungan dari berbagai poin, tapi yang paling utamanya adalah isu plastik dan persampahan. Ketika berbicara soal sampah plastik, kita sebagai konsumen memiliki tanggung jawab lebih besar untuk mendaur ulangnya, padahal perusahaan terus memproduksi plastik tanpa ada solusi untuk mengolah sampah tersebut sehingga limbahnya sangat banyak,” ungkap Rahma.

Caca, Penggiat Aksi, menjelaskan, konsumsi plastik secara terus-menerus dapat berdampak pada terkurasnya sumber daya alam mengingat bahan utama pembuatan plastik ini adalah minyak bumi yang sumber energinya terbatas, dan jika terus diproduksi akan berdampak juga kepada permasalahan lingkungan yang lebih serius. Ia menambahkan, isu plastik juga berkaitan dengan kesehatan, sampah plastik bisa menimbulkan penyakit yang membahayakan manusia karena mengandung senyawa-senyawa kimia dan sifatnya bisa berubah menjadi micro plastik.

“Plastik ini berasal dari minyak bumi, padahal minyak bumi adalah sumber energi yang terbatas, proses produksinya juga menggunakan energi yang jika di capture nantinya akan berpengaruh pada kondisi iklim. Lalu, isu plastik ini juga berkaitan dengan kesehatan, mengingat plastik katanya bisa berubah menjadi micro plastik yang bisa menimbulkan penyumbatan pembuluh darah dan kanker, karena ada senyawa-senyawa kimia di dalam plastik,” jelas Caca.

Dani Setiawan, Koordinator Aksi, mengungkapkan, semoga dengan diadakannya aksi ini akan menumbuhkan ketertarikan dari teman-teman muda tentang isu-isu seputar lingkungan hidup. Ia juga berharap, mereka sudah mulai dapat memperjuangkan hak-hak lingkungan hidupnya dengan bersama membangun kesatuan, dan mendorong pemerintah untuk membentuk peraturan-peraturan yang berkeadilan ekologis.

“Kami berharap untuk teman-teman muda sudah mulai memperhitungkan bagaimana hak mereka untuk memperoleh lingkungan hidup yang baik dan sehat, serta kedepannya tidak akan menutup kemungkinan kami akhirnya bersama-sama akan melakukan pernyataan sikap dari poin-poin yang diharapkan ,” ujar Dani.

 

Adinda Malika & Candra Okta Ahmadi

Anggota Muda LPM ‘Jumpa’ Unpas

Editor : Sifa Aini Alfiyyah

41 thoughts on “Memperingati Hari Lingkungan Hidup Sedunia, WALHI Jabar Adakan Giat Aksi”
  1. Thank you a lot for giving everyone an extraordinarily superb chance to read articles and blog posts from here. It is usually very fantastic and as well , jam-packed with fun for me personally and my office peers to search your web site the equivalent of three times every week to read through the newest guidance you have got. And of course, I am also actually amazed with the mind-blowing methods you give. Selected 4 ideas in this posting are rather the finest I’ve ever had.

  2. I’m really loving the theme/design of your blog. Do you ever run into any web browser compatibility issues? A couple of my blog visitors have complained about my website not working correctly in Explorer but looks great in Chrome. Do you have any suggestions to help fix this problem?

  3. Unquestionably believe that which you stated. Your favorite justification appeared to be on the net the simplest thing to be aware of. I say to you, I definitely get irked while people consider worries that they plainly do not know about. You managed to hit the nail upon the top and also defined out the whole thing without having side effect , people can take a signal. Will likely be back to get more. Thanks

  4. Thank you a bunch for sharing this with all people you really recognize what you are talking approximately! Bookmarked. Please also seek advice from my site =). We could have a link exchange agreement among us

  5. Nice blog here! Also your website loads up fast!
    What host are you using? Can I get your affiliate
    link to your host? I wish my web site loaded
    up as quickly as yours lol

  6. Simply want to say your article is as surprising. The clearness in your post is simply nice and i can think you are a professional in this subject. Well together with your permission allow me to grab your RSS feed to stay up to date with coming near near post. Thank you a million and please continue the gratifying work.

  7. Hi this is somewhat of off topic but I was wondering if blogs use WYSIWYG editors or if you have to manually code with HTML. I’m starting a blog soon but have no coding experience so I wanted to get advice from someone with experience. Any help would be greatly appreciated!

  8. A motivating discussion is definitely worth comment. I believe that you need to
    write more on this topic, it may not be a taboo matter but usually people do
    not speak about such topics. To the next! Many thanks!!

  9. Hi there, just became aware of your blog through Google,
    and found that it is truly informative. I am gonna watch out for brussels.
    I’ll be grateful if you continue this in future. Numerous people will be benefited from your writing.
    Cheers!

  10. Pretty section of content. I just stumbled upon your web site and in accession capital to assert that I acquire in fact enjoyed account your blog posts. Any way I’ll be subscribing to your augment and even I achievement you access consistently rapidly.

  11. I am extremely impressed with your writing skills and also with the layout on your blog. Is this a paid theme or did you customize it yourself? Either way keep up the nice quality writing, it’s rare to see a nice blog like this one nowadays.

  12. Superb blog! Do you have any suggestions for aspiring writers? I’m planning to start my own site soon but I’m a little lost on everything. Would you suggest starting with a free platform like WordPress or go for a paid option? There are so many choices out there that I’m totally confused .. Any recommendations? Kudos!

  13. This design is steller! You obviously know how to keep a reader entertained. Between your wit and your videos, I was almost moved to start my own blog (well, almost…HaHa!) Wonderful job. I really enjoyed what you had to say, and more than that, how you presented it. Too cool!

  14. It is really a great and helpful piece of info. I am glad that you shared this helpful information with us. Please keep us informed like this. Thank you for sharing.

  15. Write more, thats all I have to say. Literally, it seems as though you relied on the video to make your point. You clearly know what youre talking about, why waste your intelligence on just posting videos to your blog when you could be giving us something enlightening to read?

  16. obviously like your website however you need to test the spelling on quite a few of your posts. A number of them are rife with spelling problems and I in finding it very bothersome to tell the truth then again I will surely come back again.

  17. I’d like to thank you for the efforts you have put in writing this website. I am hoping to view the same high-grade blog posts from you in the future as well. In fact, your creative writing abilities has inspired me to get my very own website now 😉

  18. After looking over a number of the blog articles on your site, I really like your way of blogging. I added it to my bookmark website list and will be checking back soon. Please check out my web site as well and let me know what you think.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *