Lembaga Pers Mahasiswa (LPM) Universitas Pasundan (Unpas) Bandung adalah sebuah organisasi Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) di Unpas yang berdiri pada 6 April 1995. Hadirnya LPM Unpas sebagai fasilitator yang mewadahi minat, bakat, dan kreativitas juga membangkitkan kekritisan mahasiswa Unpas terhadap situasi kampus maupun di luar kampus. LPM Unpas sebagai organisasi yang bergerak di bidang jurnalistik memiliki dua produk yaitu, Tabloid Jumpa dan media online yang dapat diakses di www.jumpaonline.com.
Tabloid Jumpa adalah media utama LPM Unpas yang terbit dua bulan sekali dengan pembahasan isu-isu lokal maupun nasional.
Sedangkan Jumpa Online adalah produk website LPM Jumpa yang up date setiap hari dengan konsentrasi pada berita-berita Straight News, Depth News, Feature, dan rubrikasi-rubrikasi lainnya.
Adapun Stuktur Organisasi LPM Unpas dan Struktur Redaksi Jumpa Online adalah sebagai berikut:
Susunan Organisasi LPM Unpas Periode 2020-2021
Ketua Umum
Muhammad Rizaldi Nugraha
Sekretaris Umum
Monica Devinor
Bendahara Umum
Liri Lerianda
Penelitian dan Pengembangan
Agustina Wiguna
Ridho Nugraha
Administrasi Umum
Muhammad Luthfi
Djihan Nofathika
Kholfi Ramadhani
Hubungan Masyarakat
Chandra Juliansyah
Asep Sonny Sonjaya
Penerbitan
Angga Permana Saputra
Indah Aulia Puspita
Zulfa Ajda
——————————————————————————————————————
Struktur Redaksi Jumpa Online
Penanggung Jawab
Muhammad Rizaldi Nugraha
Pemimpin Redaksi
Zulfa Ajda Khoriyah
Sekretaris Redaksi
Chandra Juliansyah
Editor
Angga Permana Saputra
Monica Devinor
Desain Grafis
Agustina Wiguna
Staf Redaksi
Asep Sonny Sonjaya, Djihan Nofathika Rahma, Indah Aulia Puspita, Kholfi Ramadhani, Liri Lerianda, Muhammad Luthfi, Ridho Nugraha
Redaksi menerima berbagai tulisan dari seluruh mahasiswa, dosen, maupun staf-staf Unpas untuk mengisi media kami. Silakan kirim karya Anda baik berupa artikel, opini, esai, cerpen, puisi, feature ke alamat email lpmjumpa@gmail.com atau langsung datang ke sekretariat LPM Jumpa.
Sekretariat
Jl. Tamansari No. 6 – 8, lantai Basement, Universitas Pasundan Bandung
Telepon
(022) 4261259
Email
lpmjumpa@gmail.com
Line
@dze1810p
@lpmjumpa
Twitter
@lpmjumpa